Trending
Berita Comeback Itzy Lia, Buat Haru Para Fans dan Pencinta Kpop
Comeback Itzy Lia yang dilakukan pada 8 Juli 2024 menggemparkan para fans dan pecinta Kpop diseluruh dunia. Bahkan banyak yang terharu dan menangi bisa kembali melihat idol kesayangannya kembali tampil di dunia hiburan. Untuk menjadi seorang idol, kita harus dituntut untuk selalu sempurna dalam setiap keadaan. Jika sedikit saja melakukan blunder, bukan tidak mungkin seorang […]
6 Fakta Banjir Lahar Gunung Marapi di Sumatera Barat
Banjir lahar Gunung Marapi Sumatera Barat terjadi pada Sabtu 11 Mei 2024 saat malam hari kemarin. Malam itu memang seakan menjadi hari cukup menyedihkan dan kelabu bagi masyarakat di kawasan Nagari Bukik Batabuah, Agam, Sumatera Barat. Bagaimana tidak, desa tersebut seakan luluh lantah akibat terjangan dari air bahan yang membawa lumpur, bebatuan bahkan batang pohon […]
Penampilan Ive di Lollapalooza Sangat Patut Dinantikan!
Penampilan Ive di Lollapalooza sangat patut dinantikan. Hal ini menyusul penampilan Le Sserafim yang nampak mengecewakan beberapa waktu lalu. Oleh karena itu, banyak orang khawatir penampilan Ive akan mengalami hal serupa. Le Sserafim sendiri sebelumnya nampak mengecewakan dengan kemampuan vokal mereka. Banyak orang mengatakan kalau para member membutuhkan tambahan pelatihan bernyanyi agar bisa memberikan penampilan […]
Profil Agni Pratistha, Pemeran di Film Horor Pasar Setan
Profil Agni Pratistha saat ini banyak sekali dicari oleh netizen di media sosial. Hal ini karena aktingnya yang memukau di Film Horor Pasar Setan. Agni sendiri sudah terjun sepenuhnya ke dunia akting, usai menjadi Puteri Indonesia 2006. Namun tidak banyak yang tahu, sejak tahun 2003 beliau sudah memulai karier di industri hiburan. Profil Agni Pratistha […]